Subscribe:

Pages

Selasa, 10 Juni 2014

Datsun GO dan Datsun GO+ Harga, Spesifikasi dan Cara Kredit

Datsun GO dan Datsun GO+ (Plus) adalah varian terbaru dari  mobil Datsun. Setelah menjadi bagian dari Nissan, mobil keluarga MPV Indonesia ini mengeluarkan varian terbaru yang memenuhi regulasi LCGC atau mobil murah ramah lingkungan yaitu Datsun GO dan Datsun GO+.

datsun go +

Datsun GO

Mobil Datsun GO tipe hatchback diperkenalkan di Indonesia pada bulan September 2013 dan juga tipe MPV yang diberi nama GO+ Panca dengan 3 baris tempat duduk.

Datsun GO

Mobil small MVP adalah mobil yang paling banyak terjual di Indonesia mengingat karakteristik keluarga Indonesia yang memerlukan kendaraan yang dapat menampung 7-8 orang anggota keluarga. untuk lebih jelasnya spesifikasi Datsun Go+. 


Datsun GO+
datsun go +

Sebenarnya spesifikasi kedua tipe mobil datsun ini hampir sama, perbedaan yang terlihat jelas hanyalah pada dimensi yaitu ukuran panjang. Uniknya ketika membawa banyak barang maka baris kedua dan ketiga datsun go plus bisa dilipat sehingga ruang bagasi menjadi lebih besar.

Yang menarik adalah jok depan menjadi lebih luas karena rem tangan maupun tuas transmisi akan maju ke arah dashboard. Sehingga mobil ini benar-benar nyaman dan lapang.


Spesifikasi Datsun Go+

Mesin : 1.2 L
Bahan Bakar : bensin
system bahan bakar : injection
Power maks : 75 Bhp
Torsi maks : 104 Nm
panjang : 3995 (type hatchback : 3785)
lebar : 1653
tinggi : 1485
jarak poros roda : 2450
suspensi depan : MacPherson
suspensi belakang : torsion beam
Kemudi : power steering
rem depan : ventilated disk
rem belakang : drum
ukuran ban : 13 inch
tempat duduk : 3 baris (Datsun go+) dan 2 baris (Datsun Go, yang 2 baris masihbelum di produksi)

Fitur (tergantung type)
AC : tersedia
Immobilizer (anti pencurian) : ya
Power windows : tersedia
Audio system : docking / MP3 + radio + CD
Seat belt Yes
tempat duduk dapat dilipat : ya
central lock : ya
fitur lain : sensor parkir, MID digital, spoiler, chrome grill, power steering, wiper speed sensing, lampu depan follow me home dll

Harga Datsun GO

Datsun GO+ (3 baris tempat duduk) OTR Jakarta Rp 85 - 103 juta-an dengan 4 type

(harga adalah OTR Jakarta, harga luar Jakarta akan lebih tinggi)

  • type D MT : Rp 85 juta
  • type A MT : Rp 92,4 juta
  • type T MT : Rp 99,9 juta
  • type T MT option  102,9 juta (sporty)

Sementara Harga Datsun Go (tanpa +) yaitu hatchback 2 baris diperkirakan mulai Rp 80-100 jutaan (tapi type city car 2 baris ini belum akan diproduksi karena mendahulukan yang 3 baris atau Go+ )

Kredit Datsun Go

Perkiraan harga datsun Go 80-100 juta (2 baris jok, belum akan di produksi)
sedangkan Datsun Go+ 85 jt sd 103 juta (3 baris jok sudah di produksi)  dengan 4 type

Update : Sudah Launching 8 Mei 2014, dengan harga sbb
* Harga OTR Jakarta dan sekitarnya (plat no pol B, KTP Jakarta/Detabek) tentu saja
harga di kota lain akan lebih tinggi


  • Datsun Go+ type D MT : Rp 85 juta
  • Datsun Go+ type A MT : Rp 92,4 juta
  • Datsun Go+ type T MT : Rp 99,9 juta
  • Datsun Go+ type T MT option  102,9 juta (sporty)
cat, tidak ada AT (Transmisi automatic) karena semua type dengan transmisi manual (MT)
 
Tabel Kredit Datsun GO +



1th 2th 3th 4th 5th
Cash DP 12x 24x 36x 48x 60x
85 jt 27 jt an

2.3 jt
1.6 jt
92.4 jt





99,9 jt





102,9jt





tabel kredit perkiraan.